Posts

Showing posts from August, 2022

Perbedaan UI dan UX

 Memahami Perbedaan UI dan UX     Pengertian UI dan UX  (UI) User Interface merupakan bagian dari User Experience (UX). UI merupakan tampilan produk yang terlihat oleh mata atau biasanya diperlihatkan lebih jelas dalam design, UI memfokuskan kepada visual dan juga tampilan interface (UX) User Experience menyangkut masalah yang lebih luas dari UI, UX merupakan proses mendesain produk untuk mendapatkan pengalaman yang lebih baik dalam menggunakannya. UX akan memperhatikan bagaimana produk akan memiliki tampilan yang sesuai dan memudahkan pengguna dalam menggunakan dan memperoleh informasi.    Perbedaan UI dan UX  Tujuan Desain Proses Desain Alat yang digunakan

Mengenali UX

 Mengenali UX Design Pada Website

Visual Hierarchy pada UI

 Visual Hierarchy Pada UI Website

Mengenal Visual Hierarchy

   Apa itu Visual Hierarchy?

Apa itu User Interface ?

 Apa itu User Interface (UI)   UI/User Interface atau dalam bahasa indonesianya disebut Pengguna Antarmuka   Aspek tampilan visual aplikasi atau website itulah yang para web developer dan desainer sebut sebagai user interface (UI). User interface adalah bagian penting sekaligus strategi jitu dalam mempresentasikan bentuk web atau aplikasi dengan cara terbaik sehingga user experience (UX) lebih optimal.  Ibaratnya user interface adalah kesan pertama yang akan user dapatkan dari hasil penggunaan sistem. Pengertian User Interface (UI)     User interface adalah bagian dimana user bisa melihat sekaligus berinteraksi dengan komputer, website, atau aplikasi dengan tujuan agar user experience yang lebih mudah dan intuitif.Contoh sederhana UI bisa kamu lihat pada tampilan menu-menu Windows.Setelah kamu menekan icon Windows di pojok kiri bawah layar komputer atau laptop Windows, kamu akan ditampilkan berbagai menu yang disusun ke dalam grid dan layout seperti berikut.

Cara Membuat Efek Glass di Figma

  Cara Membuat Efek Glass di Figma    

Mengenal Figma

  Mengenal Figma       Figma merupakan software dengan basis cloud, Figma dapat diakses dibrowser, kita hanya cukup mengakases figma melalui jaringan internet dan menggunakan browser yang kita pakai dengan mengetik "www.figma.com" figma juga dapat digunakan oleh semua OS hardware seperti Windows, MacOS, Linux Fungsi utama dari figma adalah untuk membuat prototype desain UI/UX yang biasanya disebut dengan User Interface/Tampilan Pengguna  khusus untuk Website dan Handphone, berikut adalah fitur-fitur yang ada di Figma: Smart selection (seleksi cerdas) untuk mengatur dan mengorganisasikan jarak setiap vektor. Pena modern untuk menggambar desain sendiri dan sudah dilengkapi dengan busur-busur instant. Font open type. Fitur pengecek grab code snippets dan file desain. Plugin automatic task untuk mempermudah tugas dan elemen perulangan guna mempercepat kinerja. Drag dan drop perpustakaan / library desain.

Mengenal CorelDraw

Mengenal CorelDraw        CorelDraw adalah suatu aplikasi grafis editing berbasis Vector, CorelDraw biasanya digunakan sebagai media untuk membuat Logo, Poster dan Brosur. Banyak keuntungan dan kemudahan dalam menggunakan CorelDraw sebagai bisnis, dari membuat gari yang simpel sampai ke garis yang kompleks yang biasanya digunakan sebagai ilustrasi, clipart dan juga logo.   CorelDraw memberikan pengguna fitur untuk membuat gambar orisinil dan mengeditnya dengan mudah, beberapa fiturnya disebut sebagai "QR Code Generation" "Page Layout" dan berbagai "Special Effect"   Sebagai aplikasi yang berbasis Vektor. CorelDraw biasanya digunakan untuk membuat Iklan untuk bisnis, terutama yang digunakan sebagai "Print Advertising Development" selain dari membuat logo, CorelDraw juga digunakan untuk membuat magazine, brosur, newsletter, Bussines Card, Illustration making, Book Cover dan lain-lain.

Prinsip dan Tujuan Fotografi

  Prinsip dan Tujuan Fotografi      Fotografi   Fotografi merupakan alat yang digunakan sebagai media untuk mencetak ulang kembali gambar atau suatu objek yang difoto , simpelnya. F otografi ini  berfungsi untuk memusatkan pencahayaan dengan bantuan pembiasan sehingga dapat membakar medium penangkap cahaya. Jika medium sudah terbakar dengan ukuran luminitas cahaya yang tepat, maka akan menghasilkan bayangan identik dengan cahaya yang memasuki medium pembiasan. Untuk membuat foto yang memiliki kualitas yang bagus, diperlukan intensitas cahaya yang tepat. Para fotografer pun direkomendasikan untuk menggunakan alat pendukung berupa lightmeter untuk mengukur intensitas cahaya. Prinsip-Prinsip Fotografi: Balance (Keseimbangan) Kontras (Contrast) Pola Harmoni Kesatuan     Tujuan Fotografi   Fotografi dapat digunakan sebagai sarana: Penerangan Dokumentasi Karya Hiburan Ungkapan Seni

Mengenal Fotografi

Mengenal Fotografi  

Jenis Kamera Videografi Bagi Pemula

 Jenis-Jenis Kamera Videografi Bagi Pemula        Penggunaan kamera untuk videografi adalah Kamera-Kamera digital, seperti. DSLR, Mirrorless, maupun kamera lainnya. Hanya saja banyak yang merokemendasikan kamera Mirrorless untuk pemula karena hasilnya cukup bagus, Kamera Mirrorless adalah jenis Interchangeable Lens Camera , atau merupakan jenis kamera yang lensanya dapat diganti-ganti, meskipun demikian. Kamera Mirrorless tidak memiliki fitur pemantulan cahaya seperti kamera DSLR. Keunggulan Kamera Mirrorless adalah: 1. Lebih Ringan, mudah dibawa 2. Penggambilan gambar yang relatif cepat  3. Relatif lebih murah dengan kualitas yang cukup baik. Contoh Kamera Mirrorless: 1. Sony Alpha A6000 2. Canon EOS M50 3. Canon EOS M3 3. Sony Alpha A5000

Mengenal Videografi dan Tekniknya

Mengenal Videografi      Videografi adalah pengambilan video dengan media elektronik seperti kamera digital. Manfaat videografi juga semata-mata tidak hanya untuk dokumentasi saja, Misalnya pada masa pandemi ini kita bisa menggunakan Kamera sebagai media untuk memulai pembelajaran virtual dan kelas online di era digital yang serba canggih ini kita juga sering menggunakan Kamera Hp sebagai alat yang digunakan untuk berfoto, selfie, vidio. Bahkan sosial media pun sudah memiliki fitur untuk memfoto dan memvidio. Berikut merupakan teknik-teknik videografi yaitu: 1. Framing , adalah cara kita dalam memposisikan objek yang akan difoto, seperti latar belakang apa yang akan kita pilih dan dengan mengatur pencahayaan yang sesuai. 2. Pencahayaan , adalah teknik yang kita gunakan untuk mengatur seberapa terang objek dan latar tempat yang akan difoto, ketika hari sedang cerah kita mungkin butuh menghindari sinar cahaya yang terlalu terang. 3. Tripod , merupakan alat bantu yang bisa digunakan pad

Fitur Masking Photoshop

Image
  Cara Masking Dalam Photoshop     Masking dalam photosop adalah salah satu fitur paling penting dan berguna, singkatnya. Masking membuat layer yang terlihat dapat menjadi transparan dan menyatu dengan gambar/objek yang diinginkan tanpa harus merubah pixel dan merusak kualitas dari objek yang ditimpah oleh image masking tersebut. Ini sangat berguna ketika kita ingin membuat sesuatu objek dalam gambar yang tidak terkena seleksi dapat disembunyikan secara spesifik.               Berikut adalah hasil  dari fitur Masking            Selain Layer Mask juga terdapat Vector Mask, Vector mask lebih akurat dalam mempertahankan kualitas dibandingkan dengan Layer Mask yang dibuat berbasis oleh Piksel

Mengenal Figma dan Fitur-Fiturnya

Image
                             Mengenal Figma      Figma merupakan web editor berbasis vektor yang merupakan alat protoyping yang juga disertai fitur offline tambahan yang dapat digunakan di MacOS maupun Windows. Figma juga memiliki fitur berupa "Real time" (waktu nyata) yang berfokus kepada penggunaan dalam antarmuka  dan desain pengalaman pengguna dengan penekanan pada kolaborasi waktu nyata.      Singkatnya Figma adalah web desain yang digunakan untuk mendesain UI/UX yang dapat digunakan untuk situs/website, aplikasi ataupun komponen antarmuka lainnya. Fitur-fitur unggul dalam figma seperti: Alat pena, Fitur Open Type Font, Alat Seleksi, Animasi yang dapat menghubungkan antara objek dan transisi, Live Commentary/ Komentar secara langsung, 

Jenis-Jenis Animasi

  Jenis Jenis Animasi     Animasi merupakan gambar yang bergerak berasal dari kumpulan objek yang sudah disusun sedemikian rupa dengan objek . Bisa dalam bentuk tulisan, hewan, manusia, benda dan banyak hal lainnya. Animasi sendiri memiliki banyak jenisnya, yaitu.   Berdasarkan Bentuk Karakter: 1. Animasi 2Dimensi 2. Animasi 3Dimensi 3. Animasi Stop Motion 4. Animasi Jepang (Anime)   Berdasarkan Teknik Pembuatannya: 1. Animasi Cel 2. Animasi Sprite 3. Animasi Frame 4. Animasi Path 5. Animasi Clay 6. Animasi Karakter

Animasi Stop Motion

  Animasi Stop Motion         Animasi Stop Motion adalah proses animasi yang cara diprosesnya adalah dengan cara mengambil gambar satu per satu dan memindahkan objek sedikit diantara setiap gambar sehingga terlihat seperti gambar tersebut tampak bergerak atau berubah. Animasi Stop Motion pertama kali dikembangkan oleh pembuat film Pranics, Mile Cohl pada tahun 1898.     Prosesnya melibatkan gambar objek dari satu frame ke frame lainnya dan pada satu waktu ke waktu lainnya, kemudian memutar frame tersebut kembali pada stand animasi untuk menciptakan ilusi gerakan ketika diproyeksikan ke layar lebar/layar digital.

Prinsip-Prinsip Animasi

 Prinsip-Prinsip Animasi   Animasi merupakan karya tangan yang dapat bergerak, Animasi pada awalnya merupakan tumpukan kertas yang dibuat berputar sehingga memunculkan beberapa efek seperti seolah olah gambar tersebut bergerak. Dalam era digital modern ini, pembuatan animasi menjadi semakin mudah menggunakan Komputer, dimulai dari animasi 2D bahkan sampai animasi 3D dapat dikerjakan dikomputer. Animasi memiliki beberapa prinsip-prinsip yang membuat animasi bisa tampak "hidup" yaitu.    1. Solid Drawing, Merupakan bentuk utama dari gambar yang akan dibuatkan animasi. 2. Timing&Spacing, Animator harus mampu untuk menentukan waktu kapan sebuah gambar digerakkan  3. Squash&Stretch, Adalah upaya untuk menambahkan efek lentur kepada benda dilemparkan. 4. Anticipation, Adalah gerakan persiapan/ancang-ancang. seperti ketika karakter akan duduk dan berlari. 5. Follow through and Overlapping action, adalah bagian dari benda yang tetap bergerak walaupun seseorang telah berhenti

Efek Gradasi Photoshop

  Cara Membuat Efek Gradient di Photoshop    Photoshop menyuguhkan beberapa fitur gradasi dua warna atau lebih dengan menggunakan Gradient Tool, gradasi dapat digunakan ke segala objek atau image yang telah diseleksi, Jika tidak terdapat objek yang diseleksi maka gradasi akan diterapkan kepada seluruh layer, dibawah ini adalah cara untuk membuat efek gradasi, yaitu:   1. Pilih warna pertama dan warna kedua    2. Seleksi area/objek yang ingin diberi efek gradasi   3. Klik icon "Gradient Tool"   4. Didalam "Gradient Tool Option Toolbar" pilih "gradient fill option"   5. Pilih tipe gradasi yang diinginkan (Linear Gradient, Radial Gradient,            Angle Gradient, Reflected Gradient, Diamond Gradient)   6. Posisikan kursor/pointer dibagian yang ingin diberi efek lalu klik dan          tarik kearah yang diinginkan.